Apa alasan Anda membuat blog? Di antara alasan saya menulis blog adalah perlu catatan pengingat dan ingin mengirim pesan ke masa depan.

Search Engine Optimization atau SEO adalah upaya mengoptimasi website atau blog untuk mendapatkan peringkat teratas di hasil pencarian yang relevan. Misalnya seseorang mengoptimasi blognya yang bicara tentang “gaya hidup minimalis” agar ketika orang-orang mencari kata kunci “gaya hidup minimalis” di Google, blog miliknya akan muncul di halaman pertama hasil pencarian.
Apa alasan Anda membuat blog? Di antara alasan saya menulis blog adalah perlu catatan pengingat dan ingin mengirim pesan ke masa depan.